MIPS(Million Instructions per Secon) di rancang oleh John L. Hennesy(1981) berawal untuk peningkatan kinerja prosesor pipeline. pengeksekusian sebuah intruksi dilakukan dengan beberapa steps, intruksi dilakukan secara independen dengan probelm interlock
berikut summary dari sejarah MIPS
MIPS Computer System :
- Pada tahun 1984 hannesy meninggalkan stanford dan beralih ke MIPS Computer System
- MIPS merelease design pertamanya R2000 di tahun 1985
- Dilanjutkan menjadi R3000 di tahun 1988
- Bentuk CPU berbasis 32 bit
- design ini mengimplementasikan hampir semua interlock di hardwarenya dan mensupply full multiple dan dividing instruction
- Pada tahun 1991, MIPS merelease mikroprosesor 64 bit untuk yang pertama kali yaitu R4000
- SGI membeli MIPS computer system pada tahun 1992. Kemudian perusahaan ini beganti nama menjadi MIPS Technologies
- Di awal tahun 90-an, MIPS mulai melisensi produknya ke 3 vendor
- Pada tahun 1990-an MIPS menjadi sebuah powerhouse dalam embedded proccesor dan di tahun 1993, 48 juta perancang Cpu menggunakan microprocessor mips
- MIPS menjadi sangat sukses setalah SGI mengubak proses MIPS technologies pada tahun 1998
No comments:
Post a Comment