Wednesday, March 28, 2012

Perancangan Basis Data Relasional Bab 1

BAB 1 - Aljabar Relational

Basis data relasional merupakan tempat penyimpanan data (dalam hal ini tabel data) beserta relasi relasi antar tabel tersebut yang disusun menurut aturan tententu.

Contoh Relasi

•          Contoh : jika
                                customer-name = {Jones, Smith, Curry, Lindsay}
                                customer-street = {Main, North, Park}
                                customer-city = {Harrison, Rye, Pittsfield}
                Maka    
                                 r = { (Jones, Main, Harrison),
                                         (Smith, North, Rye),
                                         (Curry, North, Rye),
                                         (Lindsay, Park, Pittsfield)}
                                merupakan sebuah relasi pada
                                customer-name x customer-street x customer-city

Bahasa Query adalah  
•          Bahasa yang digunakan user untuk melakukan request informasi dari basis data
•          Kategori Bahasa :
–        Prosedural
–        Non-prosedural

 Aljabar Relasional 
•          Merupakan bahasa prosedural
•          Operator dasar :
–        select
–        project
–        union
–        set difference
–        Cartesian product
–        rename

•          Operator yang melibatkan dua atau lebih relasi sebagai input akan menghasilkan satu relasi baru sebagai output.

Operasi select
contoh : σnim="113100104" (mahasiswa)
berarti dia mengambil atribut nim dengan nilai 113100104 pada tabel mahasiswa 

Operasi Project

contoh: Πnim,nama (mahasiswa)
berarti dia mengambil seluruh atribut nim beserta nama pada tabel mahasiswa 

Operasi Union 
contoh r U s
berarti dia menggabungkan semua baris menjadi 1 tabel

Operasi Cartesion Product
 contoh r x
berarti dia megabungkan antara baris yang ada di tabel r ke setiap tabel s

Operasi Set Intersection
contoh r ∩ s
berarti dia menggabung antara baris yang hanya mempunyai nilai yang sama 

Operasi Natural Join
contoh   
berarti dia menggabungkan setiap baris dan kolom dengan nilai atribut tabel r yang sama yang ada di atribut tabel s 

Operasi Division
contoh  
berati dia mencari nilai yang terdapat pada kolom B yang memiliki nilai minimal terdapat 1 dan 2 

Operasi Agregasi
c : atribut
r : tabel
berarti dia mengambil jumlah dari atribut c pada tabel r

Outer Join




Penjelasan : 
  1. Inner join hanya menggabungkan atribut yang sama saja yang terdapat pada kedua tabel
  2. left outer join menggabung kedua tabel tetapi yang memiliki dominan yaitu tabel sebelah kiri sehingga tabel yang dibandingkan untuk di sebelah kanan akan memiliki nilai null bila tidak memiliki kesamaan pada tabel sebelah kiri
  3. right outer join sama seperti left outer join, di right outer join yang menjadi dominannya adalah tabel sebelah kanan
  4. full outer join tidak memiliki dominan jadi semua atribut berserta nilainya dijadikan 2 tabel, bila terdapat ketidak cocokan pada nilai akan berisikan nilai null pada masing" atribut.

No comments:

Post a Comment